Endapan Nikel

Keberadaan nikel dan batuan nikel yang mengkilap


Endapan nikel dalam suatu tanah paling banyak dihasilkan oleh pelapukan Garnierit dimana dalam pelapukan itu pasti melalui proses oksidasi, sehingga sobat petualangan emas bisa mendapatkan logam nikel yang berharga untuk manusia jika bisa melakukan identifikasi endapan nikel itu.

Endapan Logam Nikel

Logam nikel ada keterkaitan dengan logam magnesium dimana dalam pelapukan di zona oksidasi logam nikel yang mengendap ditemukan juga unsur mineral magnesium yang keduanya terdapat dalam batuan garnierit.

Pengendapan Nikel

Endapan nikel mengandung batuan ultra basa dimana mengandung 0,2 % batuan ptedoit.

Jenis batuan beku ultra basa mengandung nikel dalam jumlah yang relatif sedikit, tetapi dalam lingkungan tropis dan sub tropis batuan tersebut akan lapuk.

Salah satu pelapukan tersebut adalah senyawa:
  1. Nikel
  2. Magnesium

Kedua mineral diatas disebut dengan mineral garnierit.

Lokasi Nikel

Di Indonesia mineral nikel banyak mengendap di Pomala dan Saroko, Sulawesi Tenggara yang sudah diusahakan dalam waktu yang lama dan sampai sekarang masih berproduksi.

Endapan nikel terbanyak dan terkenal di dunia ditemukan di daerah New Caledonia yang merupakan tanah laterit hasil pelapukan dari mineral garnierit.

Baca Juga:Endapan Karbonat dan Lempung

Nikel mengendap menjadi mineral yang dihasilkan oleh tanah dan terdapat di daerah yang mempunyai jenis batuan beku di lingkungan tropis dan subtropis dan pada umumnya mineral logam nikel mudah mengalami pelapukan.

Beberapa mineral nikel melapuk menjadi magnesium dan sering ditemukan pencampuran kedua bahan tambang tersebut menjadi garnierit.


DONASI LEWAT PAYPAL Mohon bantu berikan donasi apabila artikel ini memberikan manfaat. Terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1



Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel